Mesin Parut Kelapa – Alat Pemarut Kelapa Listrik Murah
Stok | Tersedia |
Kategori | Mesin Pengolahan Kelapa, Mesin Perkebunan |
Mesin Parut Kelapa – Alat Pemarut Kelapa Listrik Murah
Mesin Parut Kelapa – Alat Pemarut Kelapa Listrik Murah
Kelapa menjadi bahan utama dalam pembuatan kue maupun masakan nusantara yang sangat dibutuhkan oleh masyarakat maupun pengusaha sendiri. Hasil kelapa yang sering digunakan untuk bahan makanan maupun masakan yaitu santan dan hasil parutan kelapa yang bisa diolah menjadi aneka makanan contoh seperti toping cenil, klepon dll.
Kelapa banyak sekali manfaatnya bagi manusia mulai dari pohon, batok, sabut, daun yang bisa diolah menjadi aneka kerajinan, rumah, alat bantu bersih dll. Maka dari itu kelapa sangat dibutuhkan oleh masyarakat Indonesia.
Mesin Parut Kelapa – Alat Pemarut Kelapa merupakan alat yang berfungsi untuk memarut kelapa butiran menjadi kelapa parut. GrahaMesin.com akan memenuhi kebutuhan anda untuk memarut kelapa, Mesin Parut Kelapa yang kami produksi menggunakan penggerak listrik, selain listrik penggerak yang digunakan juga bisa menggunakan Motor bensin.
Spesifikasi Mesin Parut Kelapa – Alat Pemarut Kelapa :
- Merk : Robhan
- Tipe : RH-200PK
- Ukuran : ± 50x50x100 cm.
- Kapasitas : 200 butir / jam.
- Penggerak : Motor Listrik 1 HP / 1 Phase / 220 V atau Motor Bensin 5.5 HP
- Bahan Rangka : Besi Siku
- Bahan Body : Plat Stainless Steel
Informasi Pemesanan Mesin Parut Kelapa – Alat Pemarut Kelapa Listrik Murah
Graha Mesin – Teknologi Mesin Pertanian – Mesin Pengolah Makanan – Mesin Es – Alat Pengemas.
Graha Mesin adalah sebuah pabrik pembuatan mesin / alat untuk kebutuhan usaha anda.
Call Center | : | (0341) 719-911 |
Call Center | : | (0341) 718-369 |
: | grahamesin@gmail.com | |
CS 1 Rendy (Whatsapp) | : | 085745897000 |
CS 2 Billy (Whatsapp) | : | 085233468000 |
CS 3 Ida (Whatsapp) | : | 085234390555 |
Kantor & Workshop | : | CV. Graha Mesin Globalindo |
: | Jln Kapi Sraba Raya, Ruko Kav.3 Blok 10B/39 – Sawojajar-2 Malang, Jawa Timur |
Mesin Parut Kelapa – Alat Pemarut Kelapa Listrik Murah
Berat | 250 gram |
Kondisi | Baru |
Dilihat | 10.400 kali |
Diskusi | Belum ada komentar |
Produk Terkait
Informasi Mesin Pemecah Buah Dan Pemisah Biji Kakao. Mesin Pemecah Kulit Dan Pemisah Biji Kakao adalah sebuah mesin yang mempunya dua fungsi yaitu sebagai pemecah sekaligus pemisah untuk pengolahan buah kakao. Mesin ini biasa digunakan oleh industri/pabrik/perkebunan yang mempunyai buah kakao. Jadi tidak perlu lagi memecah secara manual dengan tenaga manusia. Grahamesin.com merupakan pabrik mesin… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Perajang Gula Merah – Perajang Gula Semut Mesin Perajang Gula Merah akan membantu anda dalam proses pembuatan Gula Semut. Ini adalah langkah awal dalam pembuatan gula semut. Perajang ini mampu mengiris / memotong gula merah yang sudah dicetak menjadi tipis-tipis. Perajangan yang tipis ini dimaksudkan untuk memudahkan ketika proses pengeringan dan penghancuran gula semut… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Sortasi Gula Semut – Ayakan Gula Semut Mesin Sortasi Gula Semut atau Ayakan Gula Semut akan membantu anda dalam pemisahan ukuran gula semut dari yang kasar sampai halus. Mesin Sortasi Gula Semut mempunya 4 screen / 4 ayakan dengan ukuran lubang yang berbeda-beda, cara kerjanya dengan menggetarkan mesin maka kopi akan tersortir secara otomatis… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Pengurai Sabut Kelapa Serbaguna Deskripsi Mesin Pengurai Sabut Kelapa Serbaguna Mesin Pengurai Sabut Kelapa Serbaguna adalah sebuah perangkat mesin yang dirancang khusus untuk mengurai sabut kelapa dengan efisien. Mesin ini dapat digunakan untuk memisahkan serat kelapa dari lapisan sabutnya secara otomatis, sehingga memudahkan proses produksi bahan baku seperti serat kelapa untuk berbagai keperluan. Mesin… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Mixer – Pengaduk Minyak Murni VCO Graha Mesin Deskripsi Mesin Mixer – Pengaduk Minyak Murni VCO Graha Mesin Mesin mixer atau pengaduk yang digunakan untuk memproduksi minyak kelapa murni (Virgin Coconut Oil/VCO) memiliki peran penting dalam proses pembuatan VCO. Mesin ini memiliki beberapa fungsi utama yang dapat membantu dalam menghasilkan VCO berkualitas tinggi. Spesifikasi… selengkapnya
*Harga Hubungi CSInformasi Mesin Evaporator Vakum : Alat Pengurang Kadar Air Mesin Evaporator Vakum adalah Alat untuk mengurangi Kadar Air pada bahan yang cair. Evaporator Vakum biasa digunakan untuk produk yang bersifat cair seperti madu, sari buah, minyak nilam, minyak VCO atau gula cair. Setelah penggunaan alat ini biasanya bahan bisa lebih kental karna kadar air sudah berkurang…. selengkapnya
*Harga Hubungi CSBor Tanah Biopori Tanaman / Bor Resapan Air Canggih Bor tanah biopori tanaman ini adalah salah satu mesin yang difungsikan khusus untuk proses pengeboran tanah untuk proses penanaman bibit dan pembuatan lubang resapan air, mesin ini bekerja cepat dalam melakuakan proses pengeboran tanah untuk proses pengeboran tanah penanaman bibit. Mesin sangat cocok anda aplikasikan untuk… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Evaporator Vakum Sederhana Dan Canggih (Penghilang Kadar Air) Informasi Mesin Evaporator Vacuum: Mesin Evaporator Vakum (evaporator vacuum) adalah mesin yang biasa dipakai untuk mengurangi kadar air dari suatu bahan yang berbentuk cair. Mesin ini bekerja mengurangi kadar air tanpa pemanasan, serta suhu yang bisa diatur. Vacuum merupakan sistem pengeringan dalam ruang hampa dengan penggunaan… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Rotary Dryer Pengering Berputar Biji-bijian, jagung, gabah, Kedelai, Kopi Mesin rotari dryer adalah alat pengering dengan bentuk drum besar dengan sistem pengeringan berputar. Mesin ini berfungsi untuk mengeringkan bahan seperti kompos, granule, biji-bijian dll. Ada banyak macam-macam mesin untuk pengeringan bahan biji-bijian diantaranya Rak Mesin Oven, Box Kotak Dryer, semua fungsinya sama untuk mengeringkan… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMesin Parut Kelapa Listrik – Pemarut Kelapa Otomatis Mesin Parut Kelapa Listrik – Pemarut Kelapa Otomatis adalah mesin yang berfungsi untuk memarut atau menghancurkan kelapa. Selain kelapa mesin ini juga bisa menjadi pemarut ubi, singkong, daging untuk abon dengan cepat. Mesin Pemarut Otomatis ini cocok untuk usaha kuliner seperti restoran, rumah makan dll. Dan juga… selengkapnya
*Harga Hubungi CS
Belum ada komentar, buka diskusi dengan komentar Anda.